Usai Apel Korpri Walikota Kotamobagu Ir.Hj.Tatong Bara serahkan Piala WTN dan Bus BRT

PortalBMR, Kotamobagu – Bertempat di lapangan Boki Hotinimbang Jum’at (24/02/2017) Walikota Kotamobagu Ir.Hj. Tatong Bara, memimpin Apel Korpri.

brt1

Apel Korpri ini dirangkaikan dengan penyerahan Piala Wahana Tata Nugraha (WTN) serta lima Unit Bus Rapid Transit (BRT) dari Kementerian Perhubungan Republik Indonesia kepada Kepala Dinas (Kadis) Perhubungan.

brt3

Walikota juga menyerahkan Mobil Operasional Perlindungan Perempuan dan Anak (Molin) dari Kementerian Pemberdayaan Perempuan & Perlindungan Anak untuk Dinas P3A.

brt4

Dalam sambutannya, Walikota Ir Hj Tatong mengatakan terima kasih atas prestasi yang diraih oleh Dishub, dimana bisa mendapatkan piala WTN serta bantuan lima unit BRT untuk tahun 2016 yang total kesemuanya tujuh belas unit, namun realisasi dua belas unit insya Allah tahun ini,” Katanya.

Semoga bantuan ini bisa dimanfaatkan sebesarr-sebesarnya untuk kepentingan warga kotamobagu,” ujar Walikota.

Check Also

Berikut Penjelasan Ketum PWI Pusat Hendry Ch Bangun Terkait Pernyataan Wina Armada

PortalBMR SULUT – Demi ambisi untuk menjadi ketua PWI Sulut berbagai cara dilakukan, termasuk menjatuhkan …

Tinggalkan Balasan